Wednesday, December 17, 2008

Upgrade Ubuntu 8.04 - 8.10

Sebelumnya saya pernah post bagaimana cara untuk meng-upgrade dari Ubuntu 8.04 ke 8.10 dengan menggunakan koneksi internet, untuk temen2 yang g konek ke internet jangan gundah jangan risau, kita bisa updgrade melalui CD alternate ubuntu 8.10. Yuk kita mulai

  1. Download Iso CD Alternate Ubuntu 8.10 di sini
  2. Ok setelah download isonya langsung mount aja
  3. sudo mount -o loop ~/Desktop/ubuntu-8.10-alternate-i386.iso /media/cdrom0

  4. Akan muncul dialog untuk upgrade

  5. Bila muncul dialog tekan Alt+F2 dan masukkan perintah ini
    gksu "sh /cdrom/cdromupgrade"


Sekian tutorialnya upgrade ubuntu..

0 comments: